Pengumuman Terkini


Pengumuman Penyesuaian Kembali Jadwal Pelaksanaan Seleksi Penerimaan PPPK Tahap II di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kendal

Rabu, 08 Januari 2025 09:06:53

   Berdasarkan  surat  Plt.  Kepala  Badan  Kepegawaian  Negara  Nomor: 55/B-KS.04.01/SD/K/2025 tanggal  6 Januari 2025  perihal  Penyesuaian Kembali Jadwal Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Tahun Anggaran 2024 Tahap II, dengan ini disampaikan hal-hal sebagai berikut:

  • Pengumuman Penyesuaian Kembali Jadwal PPPK Tahap II [download]

Indeks Pengumuman